Ibu kota Sigli
Pemerintahan
- Bupati Mirza Ismail, S.Sos
Luas 4.160,55 km²
Populasi
- Total 742.019 Jiwa
- Kepadatan 136/km²
Kode area telepon 0653
Pembagian administratif
- Kecamatan 23
- Desa/kelurahan 946
Situs web http://www.pidiekab.go.id
Kabupaten Pidie adalah salah satu kabupaten di Aceh, Indonesia. Masyarakat Pidie suka merantau dan berdagang, sehingga sering dijuluki "Tionghoa hitam" dan mereka bersama orang asal Bireuen mendominasi pasar-pasar di berbagai wilayah Aceh. Selain itu, wilayah ini juga terkenal sebagai daerah asal tokoh-tokoh terkenal Aceh, seperti Tgk. Daud Beureueh, Mr. Teuku Mohammad Hasan, Prof. Ibrahim Hasan, DR. Hasballah M Saad, Hasan Tiro dan pengusaha Ibrahim Risyad (Richard).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar